harga hp xiaomi - Mungkin sedikit asing di telinga Anda. Pasalnya, produsen handphone dan smatphone asal Tiongkok ini memang belum eksis di Indonesia. Diperkirakan sekitar pertengahan tahun 2015, produk smartphone Xiaomi berbasis Android baru bisa maluncur di Indonesia. Xiaomi memang belum sebesar produsen smartphone yang lain, seperti Samsung, LG, HTC, atau bahkan Lenovo. Namun demikian, teknologi berbasis Android yang diaplikasikan pada smartphone merk Xiaomi tidak akan kalah bersaing. Lagipula, harga yang ditawarkan juga sangat terjangkau oleh konsumen.
harga hp xiaomi terbaru - Untuk saat ini, produk smartphone dari Xiaomi telah diluncurkan dengan sukses di negara Singapura. Masyarakat di negara tersebut sangat antusias dengan smartphone Xiaomi karena harganya yang cukup murah. Oleh karena itu, Xiaomi tidak akan menyia-siakan menjual produk smartphonennya di Indonesia yang notabene penduduknya lebih besar dari Singapura. Dengan begitu, pangsa pasarnya lebih terbuka lebar. Anda yang saat ini berharap-harap cemas menunggu produk dari Xiaomi, bersabarlah sejenak.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar